Marthen Indey, Pahlawan Nasional asal Papua yang Gagah Berani, Ini Profilnya!

Luthfia Fahmi Amali Umar
Pahlawan Nasional asal Papua, Marthen Indey. Foto: Wikipedia

JAKARTA, iNews.id - Profil dan biografi Marthen Indey mungkin belum banyak diketahui. Beliau merupakan salah satu pahlawan nasional asal Papua yang berani dan gigih dalam mempertahankan kemerdekaan Indonesia.

Siapa Marthen Indey dan bagaimana latar belakang kehidupannya? Lalu bagaimana jasa beliau dalam kemerdekaan Indonesia? Berikut ulasannya.

Marthen Indey lahir pada 16 Maret 1912 di Papua. Awalnya, dia bekerja sebagai seorang polisi Belanda di Papua.

Namun, nasibnya berubah ketika dia bertemu dengan tahanan politik yang diasingkan di Digul, termasuk sosok Sugoro Atmoprasojo. Pertemuan ini memicu timbulnya semangat nasionalisme dalam dirinya.

Marthen Indey tidak hanya merasa terpanggil untuk melawan penjajah, tetapi juga bekerja sama dengan beberapa rekannya untuk menangkap aparat pemerintah Belanda. Meskipun rencananya beberapa kali gagal, semangatnya tidak pernah luntur.

Editor : Sazili MustofaEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network